Video Penyandang Disabilitas Mulai Divaksinasi, Kota Kendari Target 600 Peserta Vaksin

Dilihat 423 kali sejak 13 August 2021
Lulo Pedia Indonesia 5.62K subscibers

KENDARI, LULOPEDIA.TV – BEGINILAH PELAKSANAAN VAKSINASI BAGI PENYANDANG DISABILITAS,BAIK DISABILITAS FISIK MAUPUN MENTAL YANG MULAI DILAKUKAN.

 

PARA PESERTA YANG DIDAMPINGI OLEH ORANG TUA DAN SANAK SAUDARANYA, TERLIHAT ANTUSIAS MEMADATI RUANG TUNGGU MENJALANI PEMERIKSAAN KESEHATAN.

 

SELAIN ITU ADA JUGA LAYANAN ANTAR JEMPUT OLEH PIHAK KEPOLISIAN BAGI MEREKA YANG TIDAK DAPAT BERJALAN.

 

KHUSUS DI KOTA KENDARI VAKSINASI BAGI KAUM DISABILITAS DITARGETKAN 600 DOSIS.

 

SALAH SATU ORANG TUA DISABILITAS MENGAKU SANGAT TERBANTU SEBAB SELAMA INI INFORMASI LAYANAN VAKSINASI BAGI PENYANDANG DISABILITAS TIDAK PERNAH ADA.

 

DALAM PELAKSANAANNYA DIHARAPKAN KERJA SAMA DENGAN KOMUNITAS, ORGANISASI LOKAL, DAN PIHAK SWASTA UNTUK MELAKUKAN MOBILISASI, MENDAFTARKAN, DAN MENGATUR TRANSPORTASI ANTAR-JEMPUT PENYANDANG DISABILITAS KE FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN TEMPAT PELAYANAN VAKSINASI COVID-19.

 

DEMIKIAN,DION ZIMANI,LULOPEDIA MELAPORKAN DARI KENDARI-SULAWESI TENGGARA.

Bara Juga :